Daily Archives: 20 Februari 2015

YONIF 134/TUAH SAKTI MELAKSANAKAN KEGIATAN POSYANDU


posyanduYonif 134/Tuah Sakti, Hari Rabu tanggal 20 Februari 2015, Melaksanakan kegiatan Posyandu yang bertempat di Mako Yonif 134 / Tuah Sakti. Dalam kegiatan tersebut, selain memberikan penyuluhan tentang pentingnya Vitamin A pada anak-anak anggota Persit Kartika Persit Kartika Chandra Kirana Cabang LXX Yonif 134 juga memberikan Vitamin A secara berkala pada anak usia 6 bulan sampai dengan 5 tahun. Baca lebih lanjut

Serka Suheri Latih Anggota Makodim 0318/Natuna Beladiri Yongmoodo


Presentation1KODIM 0318/NATUNA, Jumat, 20/02, Anggota Makodim 0318/Natuna melaksanakan apel pagi diambil oleh Kasdim 0318/Natuna Mayor Inf Safruddin bertempat di lapangan apel Makodim 0318/Natuna, usai pengecekan kegiatan dilanjutkan dengan olah raga dengan melaksanakan latihan beladiri Meliter Yongmoodo latihan beladiri yongmoodo tersebut dipimpin oleh Bati ops Kodim 0318/Natuna Serka Suheri Baca lebih lanjut