Monthly Archives: Juni 2015

PENGARAHAN KASAD UNTUK SELURUH PRAJURIT TNI-AD


kasadKepala Staf TNI Angkatan Darat Jenderal TNI Gatot Nurmatyo memberikan beberapa pointers kepada seluruh Prajurit TNI- AD pada hari Senin pukul 13.00 Wib. Yang diantara lain sbb : 1. Kasad baru dari Jogja meresmikan sekolah Managemen Informatika Yayasan Kartika yg terdiri dari putra dan putri purnawirawan dan peresmian RS Gilut Univ Ahmad Yani hanya 6 Univ yg memiliki RS. 2. Kasad dan Wakasad akan kembangan dan bangun Yayasan Kartika sehingga hasil untuk TNI AD. 3. Kasad akan menjelaskan kebijakan Presiden RI untuk kesejahteraan TNI AD sehingga prajurit lebih disiplin. Baca lebih lanjut

DANRAMIL 03/NONGSA KODIM 0316/BATAM MENGHADIRI RAPAT PARIPURNA DPRD KOTA BATAM


Presentation1Korem 033/WP, Kodim 0316/Batam, 29/6, Pada tanggal 29 Juni 2015 pkl 13.00 Danramil 03/Nongsa mewakili Dandim 0316/Batam menghadiri Rapat Paripurna ke 4 masa persidangan III Tahun sidang 2015 bertempat di Ruang sidang Utama gedung DPRD Kota Batam. Agenda Rapat Paripurna : Tanggapan dan/atau jawaban Walikota terhadap Pemandangan umum Fraksi terhadap Rancangan Peraturan Daerah Kota Batam tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup dan sekaligus pembentukan Pansus. Tanggapan dan/atau jawaban Walikota terhadap Pemandangan umum Fraksi terhadap Rancangan Peraturan Daerah Kota Batam tentang Pertanggungjawaban pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2014 dan sekaligus pembentukan Pansus. Baca lebih lanjut

KODIM 0315/BINTAN LAKSANAKAN UPACARA BENDERA RUTIN DAN DILANJUTKAN JAM KOMANDAN


up btnnKorem 033/WP. Kodim 0315/Bintan melaksanakan Upacara bendera hari Senin 29 juni 2015 mulai pukul 07.00 wib di lapangan Upacara Makodim 0315/Bintan. Ini merupakan upacara terakhir di penghujung bulan Juni Tahun 2015 memasuki pertengahan bulan Suci Ramadhan 1436 H bertepatan tgl 29 Juni Tahun 2015.

Upacara di ikuti oleh seluruh personil Kodim 0315/Bintan serta Pns di Lingkungan Makodim 0315/Bintan. Bertindak sebagai Irup pada Upacara kali ini adalah Pasi Log Kodim 0315/Bintan, Dan sebagai Dan Up adalah Kapten Bajora Rangkuti Pjs Pasi Ops Kodim 0315/Bintan. Upacara berjalan tertib sesuai dengan tata urutan Upacara dan dilanjutkan Jam Komandan. Baca lebih lanjut

KASIOPS KOREM SEBAGAI IRUP PADA UPACARA SENIN


KasiopsKorem 033/WP. Senin 29 Juni 2015. Kasiops Korem 033/WP Letkol Inf Saad Miyanta sebagai Irup pada upacara bendera hari senin tgl 29/06/2015  yang dilaksanakan di Lapangan Upacara Makorem 033/WP dengan peserta upacara  Prajurit dan Anggota PNS Makorem 033/WP. Baca lebih lanjut

Yonif 134/Tuah Sakti Melaksanakan Sholat Jumat Bersama


Presentation1Personil Yonif 134/Tuah Sakti melaksanakan sholat Jumat bersama masyarakat dan Polri kota Batam di Mesjid ATH THORIQ, Sungai Pancur. Kegiatan sholat jumat bersama antara TNI dengan anggota Polri merupakan kegiatan yang sangat positif, untuk itu Yonif 134/TS mengadakan kegiatan sholat jumat bersama dengan Polri, Masyarakat dan Yonif 10 Mar. Kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan Komsos dalam mempererat hubungan silaturrahmi antara prajurit Yonif 134/TS dengan intansi lain guna menjaga kekompakan dan keharmonisan antara TNI dan Polri di wilayah Batam khususnya.

Yonif 134/Tuah Sakti Melaksanakan Sholat Jumat Bersama


salatKorem 033/WP. Personil Yonif 134/Tuah Sakti melaksanakan sholat Jumat bersama masyarakat dan Polri kota Batam di Mesjid AT- THORIQ, Sungai Pancur. Kegiatan sholat jumat bersama antara TNI dengan anggota Polri merupakan kegiatan yang sangat positif, untuk itu Yonif 134/TS mengadakan kegiatan sholat jumat bersama dengan Polri, Masyarakat dan Yonif 10 Marinir. Baca lebih lanjut

YONIF 134/TS TETAP MELAKUKAN PEMBINAAN FISIK DIBULAN RAMADHAN


lariKorem 033/WP. Bulan puasa Ramadhan bukan berarti bulan tanpa ada kegiatan pembinaan fisik. Untuk mengisi kegiatan sambil menunggu waktu berbuka puasa, personil Kompi Markas, Kompi Senapan A dan Kompi bantuan Yonif 134/TS melaksanakan kegiatan lari bersama yang sudah dimulai pada pukul 16.00 WIB dilapangan Mako yonif 134/TS. Baca lebih lanjut

KODIM 0315/BINTAN MELAKSANAKAN LATBAK JATRI TW II TA. 2015


bakjatriKorem 033/WP. Personil Kodim 0315/Bintan melaksanakan latbak Jatri TW II Tahun 2015, selama dua hari kamis sampai dengan Jum,at hari ini. Kegiatan menembak yang di pusatkan di lapangan tembak Bt 2 Kijang di mulai pada Pukul 08.00 sampai dengan selesai. Baca lebih lanjut

“LIFE IS BEAUTIFUL” OLEH KASITER KOREM 033/WP


 kultumKorem 033/WP. Kamis 25 Juni 2015. Setelah melaksanakan apel pagi yang diambil oleh Perwira Pengawas Mayor Caj (k) Sugiharti, seluruh Anggota Makorem 033/WP yang beragama Islam melaksanakan Kegiatan pendalaman agama di Mesji Ar-ridho yang diisi oleh Kasiter Korem 033/WP Letkol Arm Nur Samsudin. Baca lebih lanjut