Monthly Archives: Juli 2018

Koramil 01/TPI Beri Pemahaman Bahaya Radikalisme & Terorisme ke Pelajar


Presentation1.jpgKorem 033/WP, Senin, 23/07, Koramil 01/TPI berikan pemahaman tentang bahaya paham radikalisme dan terorisme kepada pelajar SMA Negeri 1 Tanjungpinang. Komandan Koramil 01/TPI Kapten Inf Budi H mengatakan, terorisme adalah serangan-serangan terkoordinasi yang bertujuan membangkitkan perasaan teror terhadap sekelompok masyarakat. “Belakangan ini kita melihat melalui televisi tentang peristiwa bom yang telah menimbulkan banyak korban Baca lebih lanjut

KASREM 033/WP KOLONEL INF JIMMY WATUSEKE HADIRI PERINGATAN HARI BHAKTI ADHYAKSA KE -58


Presentation1Korem 033/WP,Senin, 23/07. Kasrem 033/Wira Pratama Kolonel Inf Jimmy Watuseke hadiri peringatan Hari Bhakti Adhyaksa (HBA) Ke-58,  tahun 2018 di Kantor Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau di Jln Sei Timun No I Senggarang Tanjungpinang. Upacara Hari Bhakti Adhyaksa dengan tema, berkarya dan berbakti sepenuh hati menjaga negeri, memulihkan kepercayaan masyarakat melalui konsolidasi, evaluasi, intropeksi diri, optimalisas dan peningkatan dedikasi, berlangsung dengan hikmat dan lancar. Baca lebih lanjut

Danramil 02/Bintan Sampaikan Bahaya Terorisme Kepada 1.000 Siswa SMAN 1 Bintan


Presentation1Korem 033/WP, Senin, 23/07, Danramil 02/Bintan Timur, Lettu Inf. Aswandi menjadi Inspektur Upacara pada Upacara Bendera di SMAN 1 Bintan Timur, Jl. Korindo, KM 21 Kelurahan Sei Lekop, Bintan Timur, Dalam sambutannya, Danramil 02/Bintim, Lettu Inf. Aswandi  membacakan Amanat Danrem 033/Wira Pratama, Brigjen TNI. Gabriel Lema yang menyampaika bahaya terorisme, kita sering mendengar dan melihat di negara kita atau di negara lain melalui televisi tentang peristiwa ledakan bom yang telah menimbulkan korban meninggal dunia maupun luka-luka Baca lebih lanjut

Pelajar SMP Negeri 12 TPI Menerima Wawasan Kebangsaan Dari Korem 033/WP


Presentation1.jpgKorem 033/WP, Senin, 23/7. 195 Pelajar SMP Negeri 12 Tanjungpinang menerima kegiatan Wawasan kebangsaan dari Pasi Komsos Korem 033/Wira Pratama Mayor Inf Sugiarto dan dari GM FKPPI bapak James Papilaya di Lingkungan Sekolah SMPN 12 Kota Tanjungpinang. Dalam kegiatan wawasan kebangsaan Pasi Komsos Korem 033/Wira Pratama Mayor Inf Sugiarto menjelaskan tentang 4 konsensus dasar negara RI. Pasi Komsos menjelaskan, Pancasila merupakan Jiwa dan kepribadian bangsa Indonesia, karena Pancasila memberikan corak yang khas kepada bangsa Indonesia dan tak dapat dipisahkan dari bangsa Indonesia Baca lebih lanjut

Satgas TMMD Ke 102 Mengadakan Penyuluhan Perdaganagan Mikro Dan Ukm


WhatsApp Image 2018-07-21 at 20.50.46.jpegKorem 033/WP, Juamt, 20/07. Pasiter Kodim 0318/Natuna Kapten Inf Bambang buka kegiatan penyuluhan tentang Perdaganagan Mikro dan UKM dalam rangkaian TNI Manunggal Membangun Desa ke 102 yang sedang berjalan di Desa Sabang Mawang ke Desa Tanjungbatan Kecamatan Pulau Tiga. Sebagai narasumber tentang penyuluhan perdaganagan Mikro dan UKM dari Dinas Koperasi dan UKM Kab Natuna Ibu Mernasusanti Kasih menyampaikan. Ukm adalah salah satu bagian penting dari perekonomian suatu negara maupun daerah, begitu juga dengan negara indonesia ukm sangat memiliki peranan penting dalam lajunya perekonomian masyarakat Baca lebih lanjut

HARI LIBUR SATGAS TMMD 102 NATUNA DI BANTU MASYARAKAT DESA SABANG MAWANG


WhatsApp Image 2018-07-22 at 10.55.25.jpegKorem 033/WP, Minggu, 22/07, Pengerjaan semenisasi jalan yang dilakukan Satgas TMMD ke 102 Natuna terus di pacu untuk dapat selesai tepat waktu.Dengan memanfaatkan hari libur hari minggu 22 Juli Masyarakat Desa Sabang Mawang dan Desa Tanjungbatan Kecamatan Pulau Tiga Natuna bersama-sama bekerja untuk pengerjaan semenisasi jalan sepanjang 437 meter dengan lebar 5 meter. Kerja di hari Minggu ini bersama masyarakat terasa sangat terbantu karena dapat melaksanakan semeninasi jalan dengan hasil lebih banyak dari hari-hari biasanya, ungkap anggota Satgas TMMD ke 102 Baca lebih lanjut

106 ORANG MENGIKUTI PEMBEKAALAN WAWASAN KEBANGSAAN BERSAMA SATGAS TMMD KE 102 NATUNA


WhatsApp Image 2018-07-21 at 11.38.38.jpegKorem 033/WP, Sabtu, 21/07. Pasiter Kodim 0318/Natuna Kapten Inf Bambang buka kegiatan wawasan kebangsaan dalam rangkaian TNI Manunggal Membangun Desa ke 102 yang sedang berjalan di Desa Sabang Mawang Kecamatan Pulau Tiga Natuna. Dihadapan 106 0rang peserta yang mengikuti pembekalan wawasan kebangsaan, sebagai narasumber, Kasat Kabidkesbangpol Natuna Bapak Kardiman. SE., menjelaskan tentang sikap sebagai generasi penerus bangsa yg harus memiliki semangat kebangsaan, jiwa nasionalisme yang baik serta memiliki karakter pancasila Baca lebih lanjut

Panen Perdana Jagung dI Lahan Kosong & Berbauksit


WhatsApp Image 2018-07-18 at 21.35.52

Korem 033/WP, Kamis, 19/7. Dandim 0315/Bintan Letkol Inf Ari Suseno panen perdana jagung ditanah ketahanan pangan Korem 033/Wira Pratama dan Kodim 0315/Bintan di Dompak Tanjungpinang. Dalam kesempatan tersebut Dandim 0315/Bintan Letkol Inf Ari Suseno menjelaskan bahwa kebun jagung adalah memanfaatkan lahan kosong dan berbauksit. Selanjutnya, anggota Makorem dan jajaran telah berupaya untuk bagaimana agar lokasi ini menjadi lahan pertanian yang produktif. Baca lebih lanjut

TMMD KE 102 MENGADAKAN PENYULUHAN KESEHATAN IMUNISASI


WhatsApp Image 2018-07-18 at 22.27.56

Korem 033/WP, Juamt, 20/07. Pasiter Kodim 0318/Natuna Kapten Inf Bambang buka kegiatan penyuluhan tentang kesehatan imunisasi dalam rangkaian TNI Manunggal Membangun Desa ke 102 yang sedang berjalan di Desa Sabang Mawang ke Desa Tanjungbatan Kecamatan Pulau Tiga. Sebagai narasumber penyuluhan kesehatan tentang imunisasi bapak Yofhi Bachtiar, SKM, VIPH dr. kepala UPT Puskesmas Kecamatan Pulau Tiga. Menyampaikan imunisasi diberikan untuk perlindungan dan kekebalan ke dalam tubuh anak, Upaya tersebut adalah Pencegahan Baca lebih lanjut