Daily Archives: 29 Agustus 2018

CALON PRAJURIT SECABA PK TNI AD 2018 MENJALANI TES ADMINISTRASI


Presentation1.jpgKorem 033/WP, Rabu, 29/08, Sebanyak 179 orang peserta perekrutan prajurit baru untuk pemuda-pemuda terbaik di seluruh Kepulauan Riau terdaftar sebagai calon Bintara TNI AD tahun 2018 menjalani tes administrasi. Diawali rapat yang dipimpin langsung Danrem 033/Wira Pratama Brigadir Jenderal TNI Gabriel Lema, S. Sos, mengatakan bahwa dalam menghadapi tuntutan dan tantangan tugas TNI AD ke depan yang semakin berat dan kompleks, diperlukan sumberdaya prajurit yang berkualitas, termasuk dari golongan Bintara sehingga mampu menjawab berbagai persoalan dan dinamika tuntutan tugas, Baca lebih lanjut