Daily Archives: 17 September 2019

Korem 033/WP Mengelar Baksos Peringatan HUT TNI Ke 74 TA. 2019


WhatsApp Image 2019-09-17 at 08.38.36Korem 033/WP, Selasa, 17/09, Korem 033/WP, Pemerintahan Kepri, Kodim 0315/Bintan, dan Kota TPI bekerjasama dengan RSAL serta PMI melaksanakan Bakti Sosial memperingati HUT TNI ke 74 tahun 2019 yang di laksanakan di Balai Gedung Daerah Kota Tanjungpinang. Kasrem 033/WP Kolonel Inf Jimmy Watuseke dalam acara tersebut menyampaikan kegiatan ini bertujuan meringankan beban masyarakat dengan menggelar kegiatan donor darah, pengobatan gratis, sunatan massal kepada masyarakat Kota Tanjungpinang. Kasrem juga menyampaikan kedepan kegiatan sosial untuk meringankan beban masyarakat perlu lebih kita tingkatkan Baca lebih lanjut